VISI
Membangun, Memberdayakan dan Memandirikan Masyarakat untuk Mencapai Kesejahteraan
MISI
1. Menjadi pusat kegiatan kemanusiaan, keagamaan dan sosial yang profesional serta berkhidmat bagi masyarakat;
2. Menjalin kemitraan dengan berbagai lembaga pemerintah maupun non pemerintah untuk mencapai program yang memberdayakan masyarakat untuk sejahtera;
3. Menghimpun dana masyarakat untuk kesejahteraan melalui pemberdayaan masyarakat guna berdaya mandiri dan sejahtera;
4. Memberikan pelayanan kepada masyarakat dengan berbagai program kegiatan yang edukatif agar masyarakat mampu berdaya dan sejahtera.
Hamba Allah
Saya mendoakan agar wang wakaf saya dan suami ini dapat digunapakai untuk melengkapkan pembinaan masjid ke jalan Allah. Saya mohon doakan agar kami suami isteri diampuni Allah SWT sepertimana bayi yang baru dilahirkan, ditempatkan di kalangan insan2 yang beriman di hari kiamat nanti, dilepaskan seksaan kubur, diberi perlindung dunia dan akhirat dan diberikan rezeki berlimpah ruah ke jalan Allah.
2 orang mengaminkan doa ini